Pages

Subscribe:

Jumat, 31 Oktober 2014

Cara mendapat zeny di Ragnarok Online 2

Hi all ..
Pasti para Player Ragnarok Online 2 tahu betapa pentingnya Zeny
Kali ini saya akan share cara mendapatkannya
Yuk Cekidot ...





1. Jual Equip langka atau hasil Craft sendiri
Biasanya cara ini cara yang paling umum untuk mendapatkan zeny.
Entah dengan membuka Toko Pribadi di dekat Lelang , Lelang atau dengan Chat Transaksi
Biasanya Blacksmith menjual Heavy Armor , Senjata , dan Punchernya . Artisan menjual Light Armor , Cloth Armor dan Rune . Alchemist menjual Prime Potion dan Chef menjual Food dengan memulihkan HP dan MP yang cukup besar

2. Cari DNA langka*
Cara kedua ini memang membutuhkan kesabaran yang cukup luar biasa tetapi hasilnya lumayan memuaskan.
Karena DNA tingkat 3-5 sangat susah drop dan terkadang bikin jengkel. Biasanya jika anda membunuh Monster dengan DNA langka 10 kali maka kemungkinan dapat 1-3 , Bila beruntung pun maksimal 5.
Cara menjualnya bisa dengan Chat Transaksi , Toko Pribadi dan Lelang atau Ditukar dengan barang yang anda inginkan.

*(sayangnya karena update , hanya class dengan level maksimal level 5 sehingga bisa drop DNA , jadi cara kedua ini tidak bisa dipakai. kalau mau harus party dengan char yang levelnya lebih rendah/ tinggi sedikit atau pake vip )

3. Menjual Fragment / Pillarnium dari Gurun Dayr atau Bahan Craft Utama
Karena Fragment dan bahan craft sangat penting untuk membuat benda craft yang kita inginkan , biasanya ada orang yang mengumpulkannya (Biasanya 1-2 slot) dan menjualnya ke lelang dengan harga yang memuaskan tetapi cara ini juga perlu kesabaran karena kerap kali diganggu para momon. Tapi bisa sih tuker pake Master Point , tetapi MPnya musti banyak --v

4. Menjual Equip biasa (Gurun Dayr atau Morroc dungeon) ke Kafra*
Cara ini sebetulnya enak juga tetapi lama karena biasanya harganya hanya 350 rupee - 5 zeny / Equip. Dan wajib sedia tas yang mempunya kapasitas besar (Large Bag atau Superlarge Bag).
Belum lagi rebutan sama Anggota Party >.< .

*nb : cara ini juga ga bisa karena harganya turun jadi 100 rupee

5. Mengumpulkan Alberta Merchant Union Point lalu tukar dengan Zeny Bag.
Cara ini jarang orang mau melakukannya karena setiap Quest Union Alberta mendapatkan Union yang sedikit. Zeny Bag pun hanya seharga 24 zeny kalau dijual . Menurut saya lebih baik dikumpulkan untuk Aksesoris dan Costume.

Sekian Para Reader
Terima Kasih yang mau baca dan Setia terhadap Blog ini
Don't forget to add me in RO2 Indonesia Server Iris ^^
Happy Gaming and Salam RO2


Sumber : Pengalaman Penulis sendiri

0 komentar:

Posting Komentar